Rabu, 21 September 2022

KEGIATAN RUTIN OLAHRAGA VOLLY BERSAMA PEMUDA/PEMUDI DESA KEMANTAN KEBALAI

 

KEGIATAN RUTIN OLAHRAGA VOLLY BERSAMA PEMUDA/PEMUDI DESA KEMANTAN KEBALAI

Kemantan Kebalai, 22 September 2022

Penulis : Nuralifah Maulidya Istiqomah

Kegiatan olahraga dari masyarakat Kemantan Kebalai yang sebelum adanya pandemi covid-19 berjalan dengan rutin. Namun, sempat berhenti dikarenakan pandemi covid-19. Maka dari itu kami mahasiswa Praktek Belajar Lapangan (PBL) Universitas Jambi mengajak masyarakat untuk kembali aktif kegiatan olahraga yang sempat terhenti.

Setelah melakukan gotong royong di tempat pembuangan sampah yang berdekatan langsung dengan lapangan volly. Selanjutnya kami berdiskusi bersama kepala desa dan karang taruna Kemantan Kebalai untuk memulai kegiatan olahraga volly. Pada pertama kalinya memulai kegiatan olahraga selain bulu tangkis pada 22 september 2022 yang di hadir oleh karang taruna Kemantan Kebalai. Antusias para pemuda/pemudi dapat dilihat ketika partisipasi yang hadir, serta seberapa sering dilakukannya kegiatan ini. Dikarenakan tidak ditetapkannya minimal untuk mengikuti kegiatan ini. Pemberitahuan untuk olahraga volly ini dilakukan melalui grup WhatsApp.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

PEMBUATAN TANAMAN OBAT KELUARGA (TOGA) UNTUK DESA KEMANTAN KEBALAI

  PEMBUATAN TANAMAN OBAT KELUARGA (TOGA) UNTUK DESA KEMANTAN KEBALAI Kemantan Kebalai, 7 Oktober 2022 Penulis : Nuralifah Maulidya Istiqomah...